Pendaftaran Individu/Perseorangan
- Pendaftaran untuk individu atau perseorangan dapat dilakukan sewaktu-waktu. Silahkan pesan atau daftar jauh-jauh hari untuk mengantisipasi penuhnya tempat.
- Tentukan kelas yang akan diikuti. Contoh jika anda memilih kelas tanggal 10 Oktober 2020, maka anda akan mulai belajar / start di tanggal tersebut.
Pendaftaran Kelompok/Perusahaan
- Komunitas / perusahaan melakukan pendaftaran dilakukan oleh PIC yang ditunjuk dan bisa request untuk melaksanakan pembelajaran di luar pembelajaran reguler
- Batas waktu pendaftaran maksimal: 1 (Satu) Bulan atau selambat-lambatnya 20 Hari sebelum tanggal pelaksanaan pembelajaran yang diinginkan.
Prosedur Pendaftaran
- Memilih salah satu pembelajaran.
- Dapat Konsultasi dengan kami jenis pembelajaran yang bisa anda ambil sebelum melakukan pengisian formulir
- Mengisi Formulir Pendaftaran yang ada di Web resmi kami.
- Setelah mengisi Formulir Pendaftaran, akan mendapatkan Invoice dan tertera Rincian Biaya sesuai data yang diisikan, ke alamat email yang anda pakai untuk pendaftaran.